Asam Urat
Peringati Hari Kesehatan Nasional, FKKI Samarinda adakan Pemeriksaan Kesehatan dan Konsultasi Gratis.
Samarinda (30/11) – Memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 Tahun 2024, Forum Komunikasi Kesehatan Islam (FKKI) Kota Samarinda melaksanakan Bakti Sosial : Pemeriksaan Kesehatan di Lingkungan Pondok Pesantren Pelajar dan Mahasiswa (PPPM) Nurul Islam Samarinda. Kegiatan ini atas inisiasi Bersama FKKI Kota Samarinda, PPPM Nurul Islam Indonesia dan LDII Kota Samarinda. Kegiatan yang dilaksanakan Sabtu, […]